Monday, October 26, 2015

Hitung Soal Matematika Dengan Kamera Smartphone

Semua orang pasti pernah mengalami pusingnya mengerjakan penghitungan matematika secara tertulis, entah dalam pekerjaan ataupun ketika di bangku sekolah.

Bagaimana jika ada aplikasi yang bisa menyelesaikan semua penghitungan tersebut secara otomatis? Itulah kemampuan yang ditawarkan oleh aplikasi bernama PhotoMath.

Sebagaimana dilaporkan oleh Engadget, PhotoMath menggunakan kamera ponsel untuk mendeteksi soal matematika lewat teknologi real time text recognition.

Pengguna pun cukup mengarahkan kamera pada smartphone ke soal matematika yang dikehendaki. PhotoMath akan menyelesaikan penghitungan dan menampilkan hasilnya di layar.

Angka yang disajikan bisa berupa hasil akhir saja, atau bisa pula dengan disertai penjabaran proses penghitungan keseluruhan hingga menuju hasil akhir tersebut.

PhotoMath sejauh ini bisa mengenali dan menyelesaikan soal pembagian, akar dan pangkat, hingga ekspresi aritmatika dasar dan penghitungan linear sederhana. Aplikasi tersebut sudah tersedia untuk platform iOS dan Windows Phone. Versi Android dijadwalkan menyusul pada awal tahun depan.

Penasaran? Simak aksi PhotoMath dalam video di bawah ini.

 
sumber :
kompas.com

Fungsi dan Keuntungan Menggunakan VPN

Berikut adalah keuntungan menggunakan VPN :

1. Melihat situs yang diblokir

VPN, virtual private network, menghubungkan perangkat ke swasta (lokal) jaringan bisnis atau rumah seolah-olah perangkat yang secara fisik terhubung ke jaringan tersebut. Perangkat kemudian akan dilindungi oleh keamanan dan manajemen kebijakan jaringan swasta. VPN terutama digunakan oleh karyawan perusahaan saat bepergian untuk terhubung ke jaringan pribadi dan akses file sensitif perusahaan mereka.


2. Menghindari sensor dan pengawasan dari ISP atau Operator dan Wifi

Bila Anda mengakses internet melalui ISP, ISP Anda dapat melihat semua yang Anda lakukan dan Anda hanya bisa melihat konten yang tersedia untuk negara Anda. Anda juga terbuka untuk serangan cyber oleh hacker, khususnya jika Anda terhubung ke internet dari titik akses publik (Wi-Fi).

3. Mengganti IP Public


Dengan mengganti IP public kita dapat menyembunyikan identitas kita dari siapappun, cara ini biasanya digunakan oleh hacker untuk menutupi jejak di internet. 

4. Mempercepat koneksi internet

Dengan menggunakan VPN dapat menaikan kecepatan koneksi internet kita karena menggunakan server luar negeri yang kecepatan internetnya diatas rata-rata.

sekian informasi dari saya, semoga bermanfaat. :)

FrootVPN - VPN Premium Gratis

Sebelumnya silahkan teman-teman mendaftar dulu di situs resminya FrootVPN https://www.frootvpn.com, kemudian masuk ke akun anda dan download file konfigurasi VPN seperti digambar berikut :


download setelah itu dowanload program Open VPN disini : http://openvpn.net/index.php/open-source/downloads.html

Setelah itu install program Open VPN yang sobat download tadi



OpenVPN setup wizard

License Agreement

Accept the license agreement
Choose Components


Pilih Next

Installation

 Pilih Install

Install Tap Driver

pastikan anda mengklik install, karena ini bagian terpentingnya saat menginstal driver LAN untuk terkoneksi dengan VPN.

Installation complete

Pilih Next

Complete the Wizard

Finish dan centang Start OpenVPN GUI, Klik Finish.

Copy openvpn konfigurasi yang telah sobat download tadi.

 copy ke direktori program files -> OpenVPN - > Config

Paste  openvpn config yang sobat copy tadi

Allow to write to directory

Klik Continue untuk mengizinkan.

Connect Openvpn

Klik kanan pada icon Open VPN di taskbar seperti gambar diatas, kemudian klik connect.

Enter your credentials

Masukkan username dan password yang telah anda daftarkan tadi.

Connected window

jika koneksi berhasil akan keluar notifikasi seperti diatas.

setelah itu silahkan dicoba pasti IP public anda berganti dan koneksi anda semakin lancar dan BEBAS tanpa di blokir ISP atau Operator. :)

Sekian.

Wednesday, October 14, 2015

Struktur Kontrol Keputusan dalam Bahasa C

Kali ini kita akan belajar tentang kontrol terhadap alur program menggunakan struktur if,
if-else, if-else-if, dan switch. Struktur kontrol memungkinkan program untuk mengeksekusi
blok tertentu sesuai dengan kondisi yang ditentukan.

  • Struktur if, memutuskan mengeksekusi statemen jika dan hanya jika kondisi terpenuhi.


Alur


  • Strukktur if else, memutuskan mengeksekusi statemen bila kondisi terpenuhi atau mengeksekusi statemen lain bila kondisi tidak terpenuhi.
Alur

  • Struktur if else if, struktur if cabang kondisi else dari struktur if else sebelumnya.


Alur

  • Struktur switch, kontrol keputusan berdasarkan nilai variable melalui banyak cabang.

Alur

Note : 
  • Ketika ditemukan case selector yang sesuai maka semua statement dalam case akan dieksekusi, kemudian statement lain pada case setelah itu juga dieksekusi.
  • Untuk mencegah, gunakan statement break pada akhir case.
  • Jika tidak ditemukan case selector yang sesuai, maka blok default akan dieksekusi
Catatan : blok default bersifat opsional
Kesimpulan : 
  • Pernyataan if dapat digunakan untuk membuat keputusan berdasarkan rentang nilai tertentu atau kondisi tertentu,
  • Pernyataan switch membuat keputusan hanya berdasarkan nilai unik dari tipe interger atau karakter,
  • Selektor adalah konstanta unik dari nilai interger atau karakter.